Close

Bocoran Skin Kolaborasi Mobile Legends x Spongebob 2025

Bocoran Skin Kolaborasi Mobile Legends x Spongebob 2025
  • PublishedNovember 21, 2025

okfashion.org – Bocoran terbaru event kolaborasi Mobile Legends X Spongebob Squarepants baru- baru  ini telah tersebar di dunia maya. Terungkap 3 karakter pertama serial kartun ikonik Nickelodeon yang akan menjadi skin hero dalam MLBB X Spongebob.

Pada Januari 2025 lalu, Moonton selaku depelover game meluncurkan survei kolaborasi. Hasilnya pendapat komunitas Mobile Legends menyuarakan untuk kolaborasi dengan Spongebob Squarepants.

Bocoran Hero yang dapat Skin di MLBB X Spongebob Squarepants

  1. Spongebob X Cyclops
    Cyclops di yakini menjadi pemenang dalam survei skin kolaborasi event Spongebob Squarepants untuk berhak atas skin eksklusif . ini akan jadi skin eksklusif berikutnya bagi hero midlaner tersebut setelah yoda dari Star Wars.Skill 1 Cyclops kemungkinan serangan ubur-ubur di dalam gelembung air, dan skill 2 bisa serangan gelembung air. Sementara skill Ultimatenya memungkin kan dia melepaskan gelembung air yang akan menjebak musuh.
  2. Patrick X Gloo
    Untuk skin Patrick memungkinkan akan di berikan kepada Gloo sehingga berpotensi jadi skill pertamanya pasca revamp. Sklil 1 miliknya berupa serangan membanting tanah dan meninggalkan air.Sementara skill ultimatnya membuatnya memuntahkan Patrick mini yang bisa menempel pada musuh dan menghasilkan damage.
  3. Tuan Krabs x Bane
    Potensi terakhir Bane yang harusnya menjadi pemilik skin Tuan Krabs karena kedua karakter ini punya kesamaan. skill 1 merupakan seranagan lemparan bola meriam memantul untuk menghasilkan damage dan memperlambat musuh.Dalam aksi memulihkan diri, Bane akan meminum Ale. Identik dengan Tuan Krab yang meminum soda dari Krusty Krab.

Hanya tiga skin ini yang menjadi pemmbahasann dalam survei awal kolaborasi Mobile Legends Bang Bang X Spongebob Squarepants.

 

Baca Selanjutnya :  5 Hero Marksman Tersakit di Mobile Legends 2025

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *