4 Destinasi Wisata Di Makassar Paling Populer
okfashion.org – Makassar di kenal sebagai gerbang utama Indonesia Timur, sebuah kota pesisir yang memiliki aktivitas urban yang dinamis.
Makassar selalu menjadi rekomendasi yang menarik untuk liburan Anda. Ibu kota Sulawesi Selatan ini menyimpan segudang destinasi wisata yang sayang untuk dilewatkan.
Berikut 4 destinasi wisata yang bisa jadi tujuan Anda saat pergi ke Makassar.
- Pantai Losari

Pantai Losari adalah salah satu destinasi wisata yang paling populer di Makassar. Di tempat ini, Anda tidak akan di suguhi indahnya pemandangan laut biru yang menawan, melainkan juga sejuknya udara bersih Sulawesi.
- Pantai Akkarena, Makassar

Pantai Akkarena juga menjadi salah satu destinasi wisata pantai paling populer dan mudah dijangkau dari pusat Kota Makassar. Terletak di Jalan Metro Tanjung Bunga, Kecamatan Tamalate, pantai Akkarena hanya membutuhkan waktu tempuh sekitar 10-15 menit dari pusat kota.
- Pulau Samalona, Makassar

Pulau Samalona adalah salah satu pulau terindah di Indonesia yang letaknya sekitar 2 kilometer dari pusat Kota Makassar. Pulau ini dapat di akses menggunakan perahu motor dari dermaga kecil dekat Pantai Losari dengan waktu tempuh sekitar 30 menit.
- Pelabuhan Paotere

Kini pelabuhan Paotere telah menjelma menjadi kawasan wisata bahari yang menarik perhatian. Selain dapat menikmati deretan kapal berjajar di pelabuhan ini, Anda juga bisa menaiki kapal warna-warni ini.